Tag Archives: hadiah minim sampah

Berbagi Tips Mindful Spending dengan Gaya Hidup Baik ala Nadia Harsya

Jakarta, 20 Juli 2024 – Sustaination, sebuah social enterprise yang mendukung gaya hidup berkelanjutan, kembali memeriahkan Plastic Free July (PFJ) 2024 dengan menghadirkan IG Live Series spesial PFJ 2024. Kali ini bertajuk “Berbagi Tips Mindful Spending dengan Gaya Hidup Baik…

Tips Memberikan Hadiah Ramah Lingkungan

Memberi hadiah sudah menjadi tradisi di negara berkebudayaan timur seperti Indonesia. Nilai hadiah akan lebih tinggi dan bermakna bila diberikan sebagai reward setelah seseorang mencapai sesuatu yang membanggakan dan sulit dalam hidupnya. Pada momen-momen penting dalam hidupnya, seperti kelulusan, pernikahan,…

Tips Membungkus Hadiah Ramah Lingkungan

Agar totalitas memberikan hadiah ramah lingkungan, tidak cukup memberikan hadiahnya saja yang ramah lingkungan tetapi juga bagaimana kita akan membungkus hadiah itu. Banyak model pembungkus yang cantik dan menarik, tetapi belum tentu pembungkus itu ramah lingkungan. Kebanyakan cuma sekali pakai,…

8 Tips Support Teman yang Kena PHK

Sejak pandemi Covid-19 muncul hingga kini diujung tahun 2022 banyak perusahaan startup digital yang telah melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) massal. Beberapa perusahaan itu seperti Goto Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) yang sedang menyiapkan PHK sejumlah 1.300 orang, platform pendidikan Ruangguru,…

Merayakan Hari Natal dan Tahun Baru Minim Sampah, Why not?

Penghujung akhir tahun selalu menjadi momen yang ramai karena ada dua hari perayaan yang berdekatan. Pertama, Hari Natal yang dirayakan tanggal 25 Desember dan Tahun Baru yang dirayakan 1 Januari. Orang-orang biasanya merencanakan aneka agenda untuk mengisi hari-hari libur dan…

1 Comments

Tips: Ide Hadiah Minim Sampah Untuk Kamu Coba

Natal, tahun baru dan hari ulang tahun merupakan hari-hari disaat kita memberikan hadiah kepada orang-orang tersayang. Namun, sayangnya, sering kali hadiah yang kita berikan kurang tepat sasaran sehingga hanya akan berakhir di tempat sampah. Belum lagi permasalahan bungkusan atau kertas…