Berhenti Makan Plastik! Ketahui fakta dan resikonya disini

Apakah Anda sadar bahwa selama ini sering “memakan” plastik? Kebanyakan mungkin akan mengelak, karena tidak merasa bahwa telah memakan plastik. Lagipula memang terdengar aneh, mengingat plastik bukan salah satu makanan, sulit dicerna dan rasanya pun pasti tidak enak. Tapi faktanya…

Pencemaran Air dan Apa yang Bisa Kita Lakukan

Membicarakan masalah lingkungan memang seperti tidak ada habisnya, termasuk soal pencemaran air. Kehidupan manusia yang sudah berjalan ratusan ribu tahun telah membawa banyak perubahan, tak terkecuali kerusakan lingkungan. Sampah hasil aktivitas manusia terus menumpuk dan menyebabkan salah satu masalah terbesar…

Jakarta Kekurangan Air Bersih? Inilah Penyebabnya!

Sudah menjadi hal yang biasa jika kita membaca atau melihat berita tentang banjir di Jakarta. Daerah Ibukota memang sudah menjadi langganan sejak lama, dengan daerah penyerapan yang minim dan mendapat kiriman air sungai dari berbagai daerah lain. Sehingga ketika musim…

Zero Waste dari Hulu ke Hilir? Ini Penjelasan Selengkapnya!

Jika ditanya, apakah orang-orang ingin ikut selamatkan bumi? mungkin akan cukup banyak jawaban “Ya”. Namun jika kemudian ditanya tentang apa saja yang akan dilakukan untuk mewujudkannya, sepertinya akan akan lebih sedikit yang mampu menjawabnya. Karena memang tidak semua orang yang…

5 Masalah Lingkungan di Indonesia yang Harus Segera Diselesaikan!

Saat kita Indonesia dan dunia berturut-turut dilanda oleh masalah akibat abainya sikap manusia terhadap lingkungan, mulai dari wabah penyakit, kekeringan parah, banjir bandang, hingga kenaikan air laut secara global. Memangnya apa saja sih yang menjadi permasalahan lingkungan sebenarnya?Tumpukan Sampahsumber: mediaindonesia.comTak…

Apa itu Recycle? Pahami Arti dan Cara Melakukannya!

Diantara sekian banyak istilah dalam kampanye peduli lingkungan, Recycle pasti termasuk salah satu di antaranya. Bersama dengan istilah lain, Reuse, Recovery dan Reduce, yang kemudian disingkat dengan 4R. Tapi, apa itu Recycle sebenarnya? Ada yang mengartikan dengan daur ulang. Lalu…

Fakta dan Mitos Menstrual Cup yang Wajib Kamu Tahu!

Para perempuan yang mulai tergerak untuk lebih peduli kepada lingkungan, biasanya juga akan berusaha menggunakan pembalut sekali pakai. Karena pembalut terbukti menjadi salah satu masalah besar sampah kita saat ini. Sebagian memilih untuk beralih ke pembalut pakai ulang dari bahan…

Perusahaan Bebas Limbah dan Ramah Lingkungan? Ada Kok!

Ketika kita mendengar kata perusahaan atau industri, mungkin terbayang pabrik-pabrik atau kantor yang menghasilkan banyak sampah dan limbah tiap harinya. Dimana semakin besar perusahaan atau pabrik, biasanya semakin banyak pula hasil buangannya. Tapi ternyata tidak semua seperti itu, lho! Ada…

Sampah, Apakah benar-benar Ada?

Mungkin judul ini akan terbaca sedikit lucu, karena sepertinya hampir semua akan menjawab “Ada”. Karena faktanya kita bisa menemukan sampah dengan mudah di lingkungan rumah, kantor dan publik. Ada yang dimasukkan ke dalam tempat sampah, ada yang berserakan di sembarang…

Kapas Sekali Pakai: Ancaman Lingkungan dari Limbah Pecinta Skincare!

Kapas tentu bukan hal asing lagi, sebagai salah satu bahan baku pakaian, kegunaan kapas lainnya adalah untuk menjadi kapas yang kita gunakan pada wajah, terutama untuk orang-orang yang terbiasa dengan rutinitas perawatan kulit. Kapas sekali pakai salah satu alat bantu…